PENGARUH KEPEMIMPINAN, IKLIM ORGANISASI, MOTIVASI, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA GURU

Authors

  • Adam Saleh

Keywords:

Kepemimpinan, Iklim Organisasi, Motivasi, Kepuasan Kerja, Kinerja Guru.

Abstract

Kinerja guru masih relatif rendah, hal ini dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya kepemimpinan, iklim organisasi, motivasi dan kepuasan kerja. Tujuan penulisan ini adalah untuk membahas dan menganalisis pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja guru, iklim organisasi terhadap kinerja guru, motivasi terhadap kinerja guru dan kepuasan kerja terhadap kinerja guru 

 

References

Andersson, M., Moen, O. & Brett, P. O. (2020). The organizational climate for psychological safety: Associations with SMEs’ innovation capabilities and innovation performance. JET-M: Journal of Engineering and Technology Management, vol. 55, 1-13. https://doi.org/10.1016/j.jengtecman.2020.101554

Darmawan, D. (2018). Peranan motivasi kerja, komitmen organisasi dan budaya organisasi terhadap kepuasan kerja. Jurnal Ilmiah Manajemen Pendidikan Indonesia, 2(3), 97–106. https://doi.org/10.31227/osf.io/e32dz

Depdiknas, R.I. (2003). Undang-undang RI No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: depdiknas.

Dwiyani, D., & Sarino, A. (2018). Gaya Kepemimpinan Situasional Kepala Sekolah dan Motivasi Kerja Guru Sebagai Determinan Kinerja Guru. Jurnal Manajemen Dan Sistem Informasi, 3(4), 83–94.

Englasari, (2017). Pengaruh kemampuan manajerial dan kingkungan serta motivasi terhadap kinerja guru SMA Negeri di Musi Banyuasin. Jurnal Ilmu Manajemen, 6(2), 127-139.

Fadhli, M. (2017). Manajemen peningkatan mutu pendidikan, Jurnal Studi Manajemen Pendidikan, vol. 1, No. 2, 215-240.

Fatati, M. A., Tobing, D. S. dan Hana, S. W. L. (2019). Pengaruh kepuasan kerja, dukungan organisasi, dan motivasi kerja terhadap kinerja guru SMK swasta di Kecamatan Sumbersari. Jurnal Ekonomi. Vol. 13, No. 2, 271-294.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Anlisis Multivariat dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Guarino, C. M., Reckase, M. D., & Wooldridge, J. M. (2015). Can value-added measures of teacher performance be trusted? Education Finance and Policy, 10(1), 117–156. https://doi.org/10.1162/EDFP_a_00153

Han, J. & Yin, H. (2016). Teacher motivation: definition, research development and implications for teachers. Cogent Education, vol. 3, No. 1, 1-18. https://doi.org/10.1080/2331186X.2016.1217819

Husna, R. N. (2019). Pengaruh kepemimpinan, iklim organisasi, dan motivasi kerja terhadap kinerja guru di yayasan Al-Huda. Jurnal Eko dan Bisnis, Vol. 10, No. 2, 273-278.

Irawati, Sudarno, & Komardi, D. (2019). Effect of Work Motivation, Organizational Culture on Work Satisfaction and Performance of Teachers in Public Junior High School Pekanbaru. Jurnal Ilmiah Manajemen, 7(2), 210–221.

Joo, Y. H. (2020). The effects of distributed leadership on teacher professionalism: The case of Korean middle schools. International Journal of Educational Research, 99, 101500. https://doi.org/10.1016/J.IJER.2019.101500

Kamdron, T. (2015). Work motivation: Relationships with job satisfaction, locus of control and motivation orientation. International Journal of Liberal Arts and Social Science, 3(6), 125–148. Retrieved from https: //pdfs.semanticscholar.org/846c/9ad06718dc9f87da9269642808d3baa8d171.pdf

Kamuli, S. (2012). Pengaruh iklim organisasi terhadap produktivitas kerja pegawai Sekretariat Daerah Kota Gorontalo. Jurnal Inovasi, 9(1), 1–8.

Kurnia, E., Daulay, R., & Nugraha, F. (2019). Dampak Faktor Motivasi dan Fasilitas Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Badan Usaha Milik Negara di Kota Medan. Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 1(1), 365–372.

Liu, Y. & Tang, H. (2019). Optimizing library’s organizational climate through improvement of the weak scales identified by Climate QUALTM surveys: A case study of Nanjing Agricultural University Library. The Journal of Academic Librarianship, 45(5), 102051. https://doi.org/10.1016/j.acalib.2019.102051

Maeni, M. (2018). Hubungan antara motivasi berprestasi dan kepuasan kerja dengan kinerja guru Sekolah Dasar di gugus 4 Kecamatan Cikulur Kabupaten Lebak. Jakarta: Tugas Akhir Program Magister, Magister Pendidikan Dasar Universitas Terbuka.

Downloads

Published

2023-12-08

How to Cite

Adam Saleh. (2023). PENGARUH KEPEMIMPINAN, IKLIM ORGANISASI, MOTIVASI, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA GURU . Al-Ihda’ : Jurnal Pendidikan Dan Pemikiran, 16(1), 648–673. Retrieved from http://jurnal-stainurulfalahairmolek.ac.id/index.php/ojs/article/view/102